INEXTRON – Penipuan Berkedok Trik Marketing ?

WARNING:

Kalau saat teman-teman membaca postingan ini dan  kebetulan sedang dikelilingi SPG atau SPB di jaringan toko INEXTRON (Omega Plus, Greentech, Blue Top, Sunway Group, iHome, Harco Indah, Oriental Group, Startech, Oto Plus, P.T. Perfect Graha Utama) di mana pun, tanpa bertujuan mendiskreditkan pihak mana pun, hanya satu saran saya: SEGERA TINGGALKAN TOKO / SPG TERSEBUT SECEPATNYA (kecuali teman berduit lebih dan memang ingin beli barangnya sih…)

Ini bukan untuk promosi, tapi supaya teman-teman tau logonya seperti apa ya..

Continue reading